Kamis, 12 Desember 2019

Kotoran Telinga, Apa dan Mengapa?



Kotoran Telinga Apa yang Hatus kita tahu?
By Verri JP

Mengapa ada kotoran telinga? Untuk melindungi liang telinga dan gendang telinga dari benda asing.
Kotoran telinga bisa keluar sendiri efek dari memgunyah dan menelan.

Apa gejala sumbatan kotoran telinga?
Antara lain :
Nyeri telinga
Telinga berdenging
Penurunan pendengaran
Telinga terasa penuh.
Telinga terasa gatal.

Yang bisa dilakukan terhadap telinga:
- tidak boleh membersihkan telinga dengan cotton bud.
- memgalirkan air ke dalam telinga untuk melunakkan kotoran.
Sourceschwarzclinicalpracticeguideline,americanacademyofotolaryngology,2017,156:1-29.

Bila mengalami gejala sumbatan kotoran  telinga, seperti tinitus bisa hubungi :

Rumah Sehat Thera Afiat
Jl. Kelapasawit raya
Jakarta utara
Hp/wa 08111494599
Hp 08788 3171247

#theraafiat
#rumahsehattheraafiat
#kliniktheraafiat
#bekamkelapagading
#bekamsunter
#bekamkodamar
#therainstitute
#kliniksehatafiat
#verrijpma
#notaverrijpma
#terapitelinga
#uruttelinga


Tidak ada komentar:

Posting Komentar